Kadang suasana yang tidak menyenangkan bisa membuat semangat hilang. Entah itu suasana kerja, suasana di rumah, persahabatan yang tidak berjalan semestinya, dan lain sebagainya. Saya sendiri mencoba menjaga semangat dengan menuliskan blog ini. Jadi bukannya saya orang yang sangat bersemangat sehingga hampir tiap hari meng-update blog ini, tetapi saya mencoba menyemangati diri sendiri melalui tulisan. Puji Tuhan kalau tulisan-tulisan di blog ini bisa menjadi berkat dan sumber inspirasi serta semangat buat yang membacanya.
Kemarin saya mendengar cerita tentang rekan kerja yang pembuluh darahnya pecah. Akibatnya hingga kini (sudah dua bulan lamanya) dia tidak bisa berbuat apa-apa dan dirawat di rumah sakit. Hingga kini dia harus merogoh kocek hingga empatpuluh juta rupiah. Memang ada bantuan dari perusahaan namun ada nilai batasnya. Semuanya membuat saya merasa iba dan bersyukur masih diberikan kesehatan sampai hari ini. Rupanya harga kehidupan itu sangat mahal. Dan kehidupan itu hampir tidak bermakna bila dijalani tanpa semangat.
skip to main |
skip to sidebar
Learn, Share, and Inspire
subscribe
Langganan Blog Ini Lewat Email
My Other Blogs
Blog Archive
-
▼
2009
(31)
-
▼
April
(14)
- Inspirasi Hidup dari Permainan Catur
- Tips Bermain Catur Dasar
- Mahalnya Harga Sebuah Semangat
- Kiat Agar Kerja Tidak Menjadi Beban
- Apakah Kamu Lebih Pintar dari Anak Kelas 5 SD?!
- Hal-Hal yang Terlewatkan
- Semangat Ala Pak Yanto
- Dimanakah Rumahmu Dik?
- Ucapan Paskah Lewat SMS
- Hidup Menegangkan dan Menyenangkan Ala Dufan
- Kekuatan yang Sejati di Dalam Kelemahan
- Tips Memilih Caleg dan Parpol pada Pemilu 2009
- Hidup Bijak Ala Warren Buffett
- Kisah 7UP
-
▼
April
(14)
Labels
- Cerita (16)
- Film (4)
- Kekuatan Baru (15)
- Main Kata (2)
- Musik (1)
- Realita (4)
- Tips sehat (1)
- Tips Umum (9)
1 comments:
mambangkitkan semangat itu susah....
setuju kalo mahal harganya sebuah semangat
Posting Komentar